Choose Store

Cara Memikat Wanita, Pria Wajib Tahu 7 Triknya

23 December 2022 |

Setiap wanita memiliki kriteria pujaan hati sendiri-sendiri, baik itu memiliki fisik yang tampan, olahragawan, musisi atau berkacamata. Namun dibandingkan semua hal itu, ada beberapa hal yang mampu memikat hati para wanita.

Akhirnya, banyak wanita yang memilih pria yang jauh dari kriteria yang didambakan. Hal itu didapatkan karena para pria tersebut mampu membuat wanita terpikat dengan beberapa cara. Apa saja?

7 Cara Memikat Wanita Paling Ampuh

1. Beri Senyuman

Senyuman merupakan cara paling simple dilakukan untuk memikat wanita. Dari sebuah senyuman, Anda akan mendapatkan kesan ramah, baik hati dan juga menawan sekaligus.

Oleh karena itu, lemparkan senyuman-senyuman manis Anda hanya kepada pujaan hati.

Namun ingat, buatlah senyuman yang tulus dan jangan dipaksa. Dengan begitu, wanita akan mengetahui betapa manisnya senyum Anda.

2. Perhatikan Gerakan Tubuh

Dalam dunia psikologis, masing-masing gerakan tubuh memiliki makna tersendiri. Untuk itu, perlu diingat agar selalu mengeluarkan gerakan positif saat bersama wanita yang Anda, misalnya menatap matanya.

3. Percaya Diri

Rasa percaya diri yang meningkat akan turut membawa aura positif di sekitar Anda. Rasa percaya diri yang bisa Anda tingkatkan, misalnya adalah berani menyampaikan pendapat, tidak mudah putus asa dan tidak malu melakukan kebenaran.

4. Beri Perhatian

Cara memikat wanita selanjutnya adalah memberi perhatian khusus. Perhatian-perhatian ini akan menjadi nilai plus di hati para perempuan, misalnya memuji penampilannya yang berbeda atau sesekali menelepon untuk deep talk dengannya.

5. Buat Dia Tertawa

Selera humor yang baik akan memenangkan hati wanita dibanding dengan penampilan. Wanita cenderung terpikat dengan pria yang mampu membuatnya tertawa. Namun, ingat untuk tidak melakukan jokes yang berbau SARA, ya.

6. Jadi Pendengar yang Baik

Dibandingkan pria, para wanita dikenal gemar berbicara. Oleh karena itu, rata-rata mereka senang dengan pria yang mau menjadi pendengar yang baik. Tak cuma mendengar, tetapi harus mampu merespons dengan kata-kata yang membuat ia merasa nyaman.

7. Beri Koleksi Perhiasan Istimewa

Cara memikat wanita yang terakhir adalah memberikan koleksi perhiasan berlian istimewa. Sudah menjadi rahasia umum bahwa wanita menyukai hal yang indah dan menawan, seperti perhiasan. Cara ini pun akan ampuh untuk menaklukan hatinya.

Pikat Wanitamu dengan Precious Stone Collection

Brand perhiasan berlian Frank & co. memiliki pilihan yang cocok untuk menaklukkan hati para wanita, yakni Precious Stone Collection . Berbeda dengan diamond jewellery pada umumnya, koleksi ini bertatahkan batu mulia, seperti ruby, blue sapphire, dan emerald .

Precious Stone Collection terdiri atas 7 pilihan, yakni Imperial Collection, Riviera Collection, Royale Collection, Elba Collection, Noble Collection, CNY Collectio n, dan Flamma Collection . Masing-masing koleksi memiliki desain menawan dengan makna yang mendalam.

Salah satunya dari Riviera Collection yang desainnya terinspirasi dari tetesan air yang jatuh ke sungai. Koleksi ini melambangkan kesucian, kemurnian dan sebuah awal yang baru.

Koleksi ini terdiri atas cincin berlian, anting berlian, gelang berlian , dan diamond pendant . Misalnya pendant yang bertahtakan blue sapphire bersinar layaknya air jernih di lautan. Tak cuma itu, batu blue sapphire juga dikelilingi oleh 22 berlian dengan ukuran 0,2 carat.

Pendant berlian Riviera Collection dari Precious Stone Collection, Frank & co.

Perhiasan ini cocok Anda gunakan di momen-momen spesial untuk mendapatkan daya tarik. Pendant ini merupakan statement jewellery yang menawan dan sayang untuk dilewatkan.

Kemudian, ada juga Elba Collection yang desainnya terinspirasi dari classic solitaire . Desain ini melambangkan sebuah kesetiaan, kemakmuran dan juga ketangguhan bagi para pemakainya.

Perhiasan dari koleksi ini terdiri atas cincin berlian, anting berlian, gelang berlian dan diamond pendant . Semua koleksinya bertatahkan blue sapphire dan ruby .


Anting berlian Elba Collection dari Precious Stone Collection, Frank & co.

Batu ruby yang menawan bisa membuat penampilan pemakainya semakin stunning . Apalagi, pantulan dari 92 berlian akan ikut membuat tampilan semakin bersinar, serta menawan.

Semua koleksi #Franknco dari Precious Stone Collection bisa Anda jadikan hadiah kepada para wanita untuk mendapatkan hatinya. Segera dapatkan perhiasan ini dengan mengunjungi gerai resmi Frank & co. Jangan lupa juga follow Instagram @franknco_id dan kunjungi website resmi Frank & co.

Tutup Akhir Tahun dengan Pendant Berlian

Jelang akhir tahun 2022, Frank & co. menawarkan pendant berlian bernama Frank Deer untuk diberikan dengan pembelian perhiasan kepada para pelanggannya melalui promo Gift with Purchase . Perhiasan senilai Rp 7 juta-an ini bisa Anda dapatkan sampai dengan akhir tahun ini.

Pendant Frank Deer dari Gift with Purchase

Sesuai dengan namanya, Frank Deer memiliki desain timeless berbentuk rusa yang dilapisi dengan yellow gold 18 karat. Tak cuma itu, di antara tanduknya terdapat satu berlian berukuran VVS atau Very Very Slightly Included yang sangat menawan.

Pendant berlian ini cocok Anda gunakan di segala momen, terutama di night day k arena akan membuat Anda menjadi sorotan banyak orang. Oleh karena itu, dapatkan segera perhiasan ini dengan mengunjungi gerai Frank & co.

New Stories

Comfort Fit Ring: Pengertian dan Perbedaannya dengan Standard Fit
25 April 2024 Comfort Fit Ring: Pengertian dan Perbedaannya dengan Standard Fit Apa itu comfort fit dan perbedaannya dengan standard fit? Apa saja keunggulan dari comfort fit ring… Read More read more arrow
Klasik dan Elegan, Ini 2 Rekomendasi Permata Terbaik untuk Couple Ring
24 April 2024 Klasik dan Elegan, Ini 2 Rekomendasi Permata Terbaik untuk Couple Ring Saatnya kita menelusuri 2 rekomendasi batu permata terbaik untuk couple ring. Apakah Anda punya si … Read More read more arrow
Mengungkap Sejarah Permata Cushion Cut, Potongan Vintage nan Klasik
23 April 2024 Mengungkap Sejarah Permata Cushion Cut, Potongan Vintage nan Klasik Bagaimana sejarah cushion cut? Apa saja karakteristik permata cushion cut? Temukan jawabannya dalam… Read More read more arrow